Advertisemen
Ini Fitur Google yang Mungkin Anda tidak Tahu
Saat ini memanfaatkan teknologi dan internet saat bekerja merupakan hal yang sudah biasa dilakukan.
Bekerja dengan memanfaatkan fitur Google seperti fitur dokumen, spreadsheet dan slide mungkin sering dilakukan. Namun apakah Anda tahu detil mengenai fitur-fitur Google yang sering digunakan itu?
Berikut Google Apps yang mungkin belum Anda ketahui. Namun dapat mempermudah pekerjaan sehari-hari.
Google Dokumen
Mengetik dengan suara dengan fitur Google Dokumen. Fitur ini memungkinkan untuk untuk mengetik, mengedit, dan memformat dokumen tanpa jemari.
Saat ini Google Dokumen menggunakan teknologi pengenalan ujaran atau speech recognition di belakang Google Now yang dapat membantu Anda menciptakan ide. Dengan Google Dokumen Anda bisa menulis surat dan lainnya tanpa menyentuh keyboard atau hanya dengan suara anda sendiri.
Riset di Dokumen
Fitur ini membuat anda melakukan penelusuran di Google tanpa meninggalkan Dokumen. Ketika anda menemukan apa yang Anda cari, dapat langsung menyertakannya langsung ke Dokumen itu. Artinya, semakin sedikit waktu Anda antara melakukan penelusuran dan menyelesaikan dokumen.
Eksplorasi di Spreadsheet
Melalui fitur yang disediakan di Google Sheets ini, anda dapat menganalisis data dengan segera tanpa harus menjadi seorang ilmuwan.
Mode Offline
Jika tidak terhubung dengan Wifi ataupun jaringan mobile, Anda masih dapat melihat dan mengedit file termasuk Google Docs, Google Sheets dan juga Google Slides. Fitur ini dapat memastikan agar dapat selalu produktif secara virtual di mana saja.
Template di Google Dokumen
Template terbaru untuk Google Dokumen yang didesain oleh para ahli di bidangnya dan dibuat agar pekerjaan anda mendapatkan polesan dari ahli yang selaiknya didapatkan.
Saat ini memanfaatkan teknologi dan internet saat bekerja merupakan hal yang sudah biasa dilakukan.
Bekerja dengan memanfaatkan fitur Google seperti fitur dokumen, spreadsheet dan slide mungkin sering dilakukan. Namun apakah Anda tahu detil mengenai fitur-fitur Google yang sering digunakan itu?
Berikut Google Apps yang mungkin belum Anda ketahui. Namun dapat mempermudah pekerjaan sehari-hari.
Google Dokumen
Mengetik dengan suara dengan fitur Google Dokumen. Fitur ini memungkinkan untuk untuk mengetik, mengedit, dan memformat dokumen tanpa jemari.
Saat ini Google Dokumen menggunakan teknologi pengenalan ujaran atau speech recognition di belakang Google Now yang dapat membantu Anda menciptakan ide. Dengan Google Dokumen Anda bisa menulis surat dan lainnya tanpa menyentuh keyboard atau hanya dengan suara anda sendiri.
Riset di Dokumen
Fitur ini membuat anda melakukan penelusuran di Google tanpa meninggalkan Dokumen. Ketika anda menemukan apa yang Anda cari, dapat langsung menyertakannya langsung ke Dokumen itu. Artinya, semakin sedikit waktu Anda antara melakukan penelusuran dan menyelesaikan dokumen.
Eksplorasi di Spreadsheet
Melalui fitur yang disediakan di Google Sheets ini, anda dapat menganalisis data dengan segera tanpa harus menjadi seorang ilmuwan.
Mode Offline
Jika tidak terhubung dengan Wifi ataupun jaringan mobile, Anda masih dapat melihat dan mengedit file termasuk Google Docs, Google Sheets dan juga Google Slides. Fitur ini dapat memastikan agar dapat selalu produktif secara virtual di mana saja.
Template di Google Dokumen
Template terbaru untuk Google Dokumen yang didesain oleh para ahli di bidangnya dan dibuat agar pekerjaan anda mendapatkan polesan dari ahli yang selaiknya didapatkan.
Advertisemen
4G LTE